Resep membuat dinsum ayam yang enak

Resep membuat dinsum ayam enak.
bahan-bahan:
Resep membuat dinsum ayam yang enak
ilustrasi dinsum ayam (flickr)

  • 8 potng daging  ayam abgian paha atas dan bagian filet, ambil dagingnya saja tanpa tulang
  • 1 sendok makan minyak wijen
  • 1 sendok makan gula pasir
  • 1 sendok makan garam
  • 1/2 sendok teh lada bubuk
  • 3 sendok makan kecap asin
  • 3 sendok makan saus tiram
  • 25 gram sagu tani
  • 1 batang daun bawang, kemudian iris
  • 4 lembar besar kulit pangsit atau kulit siomay/lumpia. Bagi masing-masing lembar menjadi 4 pagian.
  • 1 sendok makan parutan wortel untuk topingnya
Bahan untuk saus:
  • 4 saches saus sambal
  • 1 sendok teh gula pasir
  • 3 sendok makan air panas, kemudian campur semua bahan saun menjadi satu
Proses pembuatan:
  • Langkah perama cincang halus 1/3 filet ayam. kemudian 2/3nya blender sebentar, jangan sampai halus.Lalu campurkan menjadi satu, kemudian sisihkan terlebih dahulu
  • Selanjutnya tambahkan garam, gula pasir, minyak wijwn, lada, kecap asin, saus tiram, sagu tani dan daun bawang, aduk sampai rata
  • ambil 1 lembar kulit pangsit, isi dengan satu sendok makan adonan, kemudian bentuk menjadi berbentuk dinsum. lakukan proses ini sampai adonan habis
  • setelah terbentuk, neri toping parutan wortel
  • Langkah terakhir kukus adoan selama kurang lebih 20 menit. Setelah matang angkat dan sajikan bersama denga sausnya.

No comments for "Resep membuat dinsum ayam yang enak"